Produk-produk Kita

Leaf Spring 

Leaf spring merupakan salah satu bagian pada suspensi yang terbuat dari lembaran baja. Fungsi Leaf Spring untuk mengurangi guncangan yang diakibatkan oleh berat kendaraan saat melewati medan tidak rata. Kami sebagai produsen leaf spring menyediakan berbagai pilihan ukuran yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan.

  • Silahkan hubungi kami untuk info lebih lanjut dan ketersediaan ukuran
Kontak Kami

U-bolt

U-bolt merupakan baut yang berbentuk menyerupai huruf U yang berfungsi untuk menjepit diantara 2 leafspring untuk menahan leafspring pada poros kendaraan. Sebagai produsen U-bolt, kami memproduksi berbagai macam ukuran yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan. 

  • Silahkan hubungi kami untuk info lebih lanjut ​dan ketersediaan ukuran
Kontak Kami

Center bolt

Center bolt sangat penting untuk keawetan leasfspring anda. Center bolt memiliki fungsi untuk menahan leafspring agar pas di kursi gandar. Pada dasarnya ukuran Center bolt disesuaikan dengan ukuran leafspring yang dipakai. Kami menyediakan berbagai ukuran yang dapat disesuaikan dengan leafspring anda. 

  • Silahkan hubungi kami untuk info lebih lanjut ​dan ketersediaan ukuran
Kontak Kami

Pen Per

Kami menyediakan berbagai macam ukuran pen per yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan.

  • Silahkan hubungi kami untuk info lebih lanjut ​dan ketersediaan ukuran
Kontak Kami